Cara Mengirim Email Dengan PHP



Email sangat penting dalam dunia perwebsitean saat ini, tengok saja website besar seperti quora, facebook, twitter, digitalocean email sangatlah diperlukan karena digunakan untuk berbagai hal yang penting seperti konfirmasi pembayaran, berlangganan artikel, sampai dengan lupa password user.


Nah pada kesempatan kali ini saya akan share bagaimana cara mengirim email dengan php dengan memanfaatkan library PHPMailer yang merupakan class yang dikhususkan untuk mengirim email. Oke langsung saja tanpa berlama-lama lagi.

Untuk dapat memulai, siapkan dulu peralatan tempurnya sobat dengan mendownload library phpmailer Disini. Setelah mendownload taruh di folder project anda dan beri saja nama SendEmail. Oyaa sobat saya membuang file yang dirasa tidak perlu pada file PHPMailer yang didownload tadi. Dan struktur folder dari PHPMailer-nya menjadi seperti ini.


Langkah selanjutnya buat file baru bernama mailer.php yang berisi script fungsi dari PHPMailer. Berikut script dari file mailer.php :

Oke langkah terakhir buat file bernama index.php yang berisi script untuk membuat form sederhana. Berikut script index.php nya :



Sekian Cara Mengirim Email Dengan PHP, Bila ada kesalahan dalam penulisan penulis mohon koreksinya atau ada hal yang ingin ditanyakan silahkan berkomentar di kolom yang sudah disediakan. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.

Share on Google Plus

Tentang Aaxxzzse

Senang mempelajari berbagai hal seputar pemrograman web. Follow atau Add saya di Facebook Twitter Google+
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Post a Comment